Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Momentum Lestarikan Jenis Kayu Lokal

Kompas.com - 22/09/2012, 13:42 WIB
Frans Sarong

Penulis

LABUAN BAJO, KOMPAS.com - Kegiatan Jelajah Sepeda Kompas Bali Komodo juga menyertakan sejumlah paket bantuan seperti sumbangan sebanyak 3.000 anakan munting, jenis kayu lokal yang sudah sangat langka di Manggarai Raya (Kabupaten Manggarai Barat, Manggarai dan Manggarai Timur) di Flores, NTT.

Bantuan dari Pertamina itu terutama akan dimanfaatkan untuk menghijaukan Labuan Bajo dan sekitarnya di Manggarai Barat. Penanamannya akan dilakukan oleh penggiat lingkungan, Pastor Marsel Agot SVD bersama jajarannya yang menjadi mitra Pertamina melalui panitia Jelajah Sepeda Kompas.

"Untuk tahap awalnya kami prioritaskan penanamannya di Labuan Bajo dan sekitarnya," tutur Marsel Agot di Labuan Bajo, Sabtu (22/9/2012) siang.

Di Manggarai Raya, Pastor Marsel Agot dikenal sebagai biarawan Katolik yang sangat aktif menghjijauakan kawasa gersang di sekitarnya. Satu di antaranya di kawasan Solohana, Desa Batu Cermin, Labuan Bajo. Kawasan seluas 12 ha itu sudah dipadati tegakan mahoni dan 12 jenis pohon lainnya berusia sekitar 10 - 12 tahun.

Di lokasi yang sama tersedia sekitar 4.000 anakan munting dan beberapa jenis kayu lokal lainnya. Jenis kayu lokal itu yang akan digunakan terkait paket bantuan dari Pertamina melalui Kompas itu," tuturnya.

Di Manggarai, jenis kayu munting hingga tahun 1980-an sangat akrab dengan masyarakat terutama di pedesaan. Jenis kayu keras itu biasanya dimanfaatkan untuk lesung atau bahan bangunan kelas atas. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

    Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Masyarakat Diingatkan Cek Kelayakan Bus di Spionam

    Travel Update
    7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

    7 Wisata Sejuk di Yogyakarta, Pas Dikunjungi Saat Panas

    Jalan Jalan
    5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

    5 Desa Wisata Penyangga Borobudur Highland di Purworejo Dapat Pelatihan dan Pendampingan

    Travel Update
    Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

    Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Raya Cibodas

    Travel Update
    Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

    Hidden Gem di Batam, Wisata Sambil Olahraga ke Golf Island

    Jalan Jalan
    Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

    Lokasi, Cara Beli, dan Tiket Masuk Kebun Binatang Bandung

    Jalan Jalan
    KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

    KAI Tambah 4 Perjalanan Kereta Api pada 12-31 Mei 2024

    Travel Update
    Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

    Planetarium Jagad Raya Tenggarong di Kaltim: Lokasi dan Tiket Masuk

    Travel Update
    5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

    5 Hotel Dekat Bandara Internasional Juanda Surabaya

    Hotel Story
    Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

    Tiket.com Beri Promo ke Singapura, Ada Diskon hingga 30 Persen

    Travel Update
    Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

    Aktivitas Vulkanik Gunung Slamet Naik, Ratusan Pendaki Gagal Gapai Atap Jawa Tengah

    Travel Update
    Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

    Rute ke Gereja Ayam Bukit Rhema, Cuma 10 Menit dari Candi Borobudur

    Travel Tips
    Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

    Kota Batu Cocok untuk Olahraga, Event Sport Tourism Akan Diperbanyak

    Travel Update
    Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

    Lihat Sunrise di Gereja Ayam Bukit Rhema Harus Reservasi Dulu, Ini Cara dan Tarifnya

    Travel Update
    Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

    Perjalanan Salatiga-Yogya-Pacitan yang Indah, Menikmati Pesona Pantai Banyu Tibo dan Buyutan

    Jalan Jalan
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com